Per 2016, RMID pindah ke RMID Discord (Invite link dihapus untuk mencegah spambot -Theo @ 2019). Posting sudah tidak bisa dilakukan lagi.
Mohon maaf atas ketidaknyamanannya dan mohon kerjasamanya.

Share | 
 

 [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down 
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-07-26, 17:36
Post[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#1
Aegis 
Legendary
Legendary
Aegis

Level 3
Posts : 2152
Thanked : 56
Engine : Multi-Engine User
Skill : Very Beginner
Type : Artist
Awards:


[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
HOW TO MAKE A BLAZING FLAME TEXT EFFECT
[in Photoshop]

[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text 2hwjh54

Syarat-Syarat & Persiapan :
1. Punya Komputer
2. Punya Photoshop (mungkin versi apapun bisa)
3. Punya niat
4. Punya otak
5. Punya jiwa yang masih waras
6. Punya waktu

Steps to Mastering The Technique :
1. Buka Photoshop versi apapun, punya gw ver. CS4 (jangan tanya cara dapet photoshop, link donlod, cara nge-cr*ck :hammer:, dll)

2. Pertama, ganti Foreground Color dibagian Tools dengan warna putih, dan Background Color dengan warna hitam.

3. Lalu, buatlah sebuah layar kerja baru. File>New. Ukuran bebas. Background Contents diisi dengan : Background Color. Tekan OK, maka akan muncul layar kerja baru dengan background hitam.

4. Buatlah sebuah Text (asal-asalan gak apa-apa). Kalau gak tau cara bikin Text, PM gw aja XD
Font yg gw pake di contoh spoiler adalah GAU Font Root. Jangan lupa, warna selalu putih !
Contoh1:

5. Buatlah duplikat dari layer text tsb. Di layer tsb, klik kanan>Duplicate Layer. Ganti nama layer tsb dengan "Api", lalu pindahkan layer tersebut tepat dibawah layer text, lalu klik kanan> Razterize Type. Sampai sini gambar berlum terlihat ada perubahan.

6. Kita akan membuat text menjadi blur. Klik di Toolbar atas, Filter>Blur>Gaussian Blur.
Set Radius menjadi 7 (kalo gambar saya sih pake 7, tp terserah anda), lalu tekan OK, maka hasilnya pasti seperti gambar dibawah ini.
Contoh2:

7. Lalu, kita akan melakukan bagian yang membutuhkan kreativitas. Yaitu, membuat pola api. Caranya adalah dengan menggunakan Smudge Tool. Klik Icon Smudge Tool pada Tools seperti yg terlihat di spoiler, lalu sapu-kan pada layer "Api" hingga membentuk sperti asap, seperti gambar di spoiler berikut.
Contoh3:

8. Setelah itu, di Toolbar atas, kita klik Image>Mode>Grayscale, bila ada pilihan, pilih Flatten lalu Discard.

9. Setelah itu klik Image>Mode>Indexed Color. Setelah itu klik Image>Mode>Color Table. Ganti Table dengan Black Body seperti di spoiler, lalu klik OK.
Contoh4:

10. Kalau hasilnya seperti dibawah ini, maka SELAMAT !!! Anda telah berhasil membuat efek api pada text.
Contoh5:

Kalo kurang berkenan dengan warna merah, bisa diganti dengan Image>Adjusments>Hue/Saturation. Dalam contoh, saya memakai warna biru keungu-unguan atau indigo (warna indigo itu gmn ya ? XD) settingnya Hue : +110 Saturation : +100 Lightness : Tetap, maka jadinya seperti di spoiler :
hue:


PERHATIAN
:
Cara ini juga bisa dilakukan pada gambar, misalnya seperti di bawah ini :
Aegis:

Atau bisa juga buat Title Screen, lambangnya iseng hasil dari coba2 tutor trit sebelah (ini gak ada game aslinya XD) :
GelandanganDesa:

Maaf kalo tutornya membingungkan atau tritnya masih acak-acakan.
Dan semoga tutor ini berguna bagi User di RMID. Thanks~! :ngacay:


Terakhir diubah oleh Aegis tanggal 2010-07-26, 18:07, total 3 kali diubah
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-07-26, 17:48
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#2
Guest 
Tamu
Anonymous


[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
nice tutor
bisa untuk bikin title screen juga lho ;)
mantap

tp lebih baik lagi kalo main blending =w=b

jadi ada texturenya
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-07-26, 17:51
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#3
Aegis 
Legendary
Legendary
Aegis

Level 3
Posts : 2152
Thanked : 56
Engine : Multi-Engine User
Skill : Very Beginner
Type : Artist
Awards:


[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
@pochi :
ya betul,
gw juga suka coba2 pake filter lain...
gw cuma kasih dasarnya koq,
sisanya klo mau variasi sih malah lebih mantap :thumbup:
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-07-26, 17:52
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#4
Guest 
Tamu
Anonymous


[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
tp lebih mantap kalau API nya bukan warna merah man
coba warna lain

Indigo gt
auranya WAH dah ;)
anyway lupa ngasi tau

Thanked +1
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-07-26, 18:05
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#5
rama_165 
Novice
Novice
rama_165

Level 5
Posts : 271
Thanked : 3
Engine : RMVX
Skill : Beginner
Type : Event Designer

[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
waaah bagus amat tutornya...

sipp dah...

tapi sayang... photosopku di makan virus :cry: :cry: :jedug

makasih :sembah:
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-07-26, 18:06
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#6
Guest 
Tamu
Anonymous


[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
@theo

Koneksi mu gangguan kayaknya
saya melihat aegis hotlink gambar
qualitynya di atas 7 ( high )

memang bagi yang koneksinya ya ... :- :hihi:
memang rada susah :-
tapi bagi yang koneksinya OKE kayaknya ke load aja :hihi:

OOT :swt:
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-07-26, 18:09
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#7
Aegis 
Legendary
Legendary
Aegis

Level 3
Posts : 2152
Thanked : 56
Engine : Multi-Engine User
Skill : Very Beginner
Type : Artist
Awards:


[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
@pochi :
thx atas saran warnanya,
mungkin tinggal diganti hue/saturationnya kali ya ?
lagipula gw agak gak tau warna indigo tuh kyak gmn...XD

anyway, tutor ganti warnanya udah ditambah,
mungkin itu warna indigo kali ya :hammer:
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty2010-08-07, 16:02
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#8
assassin nyemplung 
Advance
Advance
assassin nyemplung

Level 3
Posts : 363
Thanked : 8
Engine : Multi-Engine User
Skill : Intermediate
Type : Jack of All Trades

[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
@gis

alhasil dari tutor kamu

[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Th_ninyem

thanks ya tutornya
[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Empty
PostRe: [Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text
#9
Sponsored content 




[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text Vide
 

[Tutorial]Cara Membuat Efek Api pada Text

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas 

Similar topics

+
Halaman 1 dari 1

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
RPGMakerID :: Creative Commons :: Tutorials-