Silent City 2
Detail ProyekJudul Game: Silent City 2
Developer Game: Steven Putra
Hak Cipta: Dark Gaia and Steven Putra
Engine Game: Enterbrain's RPG Maker VX
Genre Game: Action Game
Genre Cerita: Horror
Rating Game: (13+)
Saya akan memberikan sedikit cuplikan episode Silent City 2. Dimana Silent City 1merupakan game yang sangat buruk bagi saya, Mempermalukan saya. Dengan adanya Silent City 2 ini, Semoga dapat menutupi segala kesalahan yang pernah saya perbuat sebelumnya. Dan beberapa ide-ide teman-teman telah saya masukkan digame ini.
Review:5 Tahun telah terlewatkan setelah kehilangan adiknya pada kecelakaan yang tragis. Hingga suatu Malam sang Kakak bermimpi /Tersadar dia berada disebuah kota yang tua yang terlupakan (Lost City). Dengan rasa penasaran Sang Kakak menelusuri jalan Kota itu. Dan Tiba-tiba Sang kakak kaget karena melihat Adiknya berdiri ditengah kota. Sang Adik tersenyum kepada Kakanya. Sang kakak berlari mendekati adiknya, Adiknya pergi menjauh dari kakaknya, semakin jauh..... semakin jauh... hingga tertelan kegelapan. Sebelum sang adik pergi. Sang Adik mengucapkan kata "Silent City".
Prolog:"Hei!! Tunggu..!"Sang kakak berlari mendekati adiknya.
Tiba-tiba cahaya hitam memisahkan jalan dan mulai menelan adiknya.
"Jangan Pergi!! aku tidak mau kehilanganmu lagi!!"
Sang kakak berlari mengejar sang adik, yang semakin jauh darinya.
Tiba-tiba terucap kata dari mulut adiknya "Silent City"
Feature:- Scary System(Dengan beberapa BGM Elipsc yang saya masukkan)
- Battle System with Event(Di Episode ini kalian bisa kabur dari musuh tanpa harus membunuhnya).
- Puzzle(Beberapa Puzle tambahan. Thanks untuk teman" yang telah meberikan Ide)
- Multiple Ending(Bad Ending,Normal Ending, Good Ending, True Ending)
- 2 Player System(Kalian bisa menjelajahi kota Silent City Dengan temanmu)
- Full Quality Map(Saya akan berusaha membuat map yang sangat terkesan serem diEpisode ini)
Kritik:Saya tahu kalau masih ada cerita yang masih kaku, Jika teman-teman memiliki ide untuk game ini. Silakan beritahu saja.
Screen Shoot:Masih dalam bentuk Cerita.