Per 2016, RMID pindah ke RMID Discord (Invite link dihapus untuk mencegah spambot -Theo @ 2019). Posting sudah tidak bisa dilakukan lagi.
Mohon maaf atas ketidaknyamanannya dan mohon kerjasamanya.

Share | 
 

 The Legendary Hero

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down 
The Legendary Hero Empty2009-03-01, 19:20
PostThe Legendary Hero
#1
mail++ 
Newbie
Newbie
mail++

Level 5
Posts : 22
Thanked : 0
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
Hai, daripada masih kosong aku post aja game lamaku..

Ini adalah RPG pertama buatanku. Aku membuat ini waktu masih belajar RPG Maker. Semua resource berasal dari RTP kecuali musik. Aku nggak keberatan kalau kamu bilang jelek, cupu, aneh, keren, dsb. Pertama je bos! :D

Judul : The Legendary Hero

Program : RPG Maker 2003, Corel PhotoPaint X4, Paint

Sumber gambar : RPG Maker 2003 RTP

Musik : RPG Maker 2003 RTP, OST Final Fantasy 7&8, OST Suikoden 1&2, dan OST Breath of Fire 3

Latar Belakang Cerita:

Dahulu kala, terdapatlah sebuah kerajaan besar yang kaya dan makmur. Karena sebuah perang saudara, kerajaan itu terbagi menjadi dua, Kerajaan Sunny dan Sinna. Hingga saat ini keduanya masih bermusuhan dan kadang terjadi peperangan. Kedua kerajaan kerajaan beranggapan bahwa perdamaian hanya bisa dicapai dengan kalahnya salah satu kerajaan.

Kerajaan Sinna dipimpin oleh seorang raja yang bijaksana bernama Raja Abdul. Raja Abdul mempunyai seorang anak laki-laki yang cerdas, pemberani, dan tampan. Dialah Pangeran Ismail pewaris tunggal Kerajaan Sinna. Sedangkan Kerajaan Sunny dipimpin oleh Raja Fatih yang memiliki seorang putri yang baik, cantik, dan pintar. Dialah Putri Annisa yang kecantikan dan kecerdasannya tersohor hingga ke kerajaan-kerajaan lain. Karena Raja Fatih sudah cukup berumur dan tidak memiliki seorang laki-laki, dia bermaksud mencari seseorang yang bisa menggantikannya sekaligus mencari pendamping hidup untuk putrinya. Untuk itu, Raja Fatih mengadakan sebuah turnamen yang pemenangnya berkesempatan meminang putrinya dan mewarisi tahta kerajaannya.

Pangeran Ismail yang sejak kecil menginginkan perdamaian kedua kerajaan mengikuti turnamen itu. Jika berhasil maka otomatis kedua kerajaan bisa bersatu kembali seperti dulu. Apakah pangeran kita ini mampu bersaing dengan para pangeran, bangsawan dan ksatria hebat yang lain?

Fitur :

Seperti pada beberapa serial Final Fantasy, di game ini karakter bisa memakai kristal agar bisa mengeluarkan skill spesial yang bergantung pada level karakter. Terdapat 10 kristal :
- Kristal Air
- Kristal Api
- Kristal Es
- Kristal Angin
- Kristal Bumi
- Kristal Petir
- Kristal Emosi
- Kristal Cahaya
- Kristal Racun
- Kristal Kegelapan, hati-hati kristal ini terkutuk :twisted:
- Kristal Ifrit, kristal paling keren :D

Skrinsot :

The Legendary Hero Tlh3

The Legendary Hero Tlh4

The Legendary Hero Tlh5

The Legendary Hero Tlh6

The Legendary Hero Tlh1


Link Download :
http://www.ziddu.com/download/3686789/The_Legendary_Hero.zip.html

*edited by mods*
bagi yang ga bisa donlot dari ziddu, ada Mirrornya (MF)
http://tinyurl.com/4qqogg4

NB:
Bagi yang kebetulan pernah ndownload dari link yang ada di website-ku, itu adalah versi sebelum di-debug. Banyak sekali bug di situ. Yang ini versi yang sudah diperbaiki bug2nya.


Terakhir diubah oleh mail++ tanggal 2009-03-06, 00:20, total 3 kali diubah
The Legendary Hero Empty2009-03-01, 19:25
PostRe: The Legendary Hero
#2
Randomasta 
Senior
Senior
Randomasta

Kosong
Posts : 661
Thanked : 6
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
waww... finished game at last...
ga bisa bilang game ini menarik perhatianku... mapping medioker, plot & idea typical...
tapi selamat ya! bisa finish satu game itu pencapaian yg hebat! (aku aja belum release satupun)
nanti kalo dah sempat aku donlot...
waiting for the next games!
The Legendary Hero Empty2009-03-03, 17:55
PostRe: The Legendary Hero
#3
dnasman 
Admin
Kodok Ganteng Indonesia™

AdminKodok Ganteng Indonesia™
dnasman

Kosong
Posts : 1361
Thanked : 21
Engine : RMXP
Skill : Intermediate
Type : Event Designer
Awards:

The Legendary Hero Vide
semuanya RTP ni? keren koq udah jadi 1 game (daripada aq ga jadi2 satu gamepun 🤣) sebagai permulaan sih harus bikin game yg sederhana dolo, nanti kl dah berpengalaman, baru bikin game yang kaya FF!!

btw storynya lumayan keren juga tuh!

DL dolo yach kk! nanti abis maenin
Spoiler:
baru aq comment!
The Legendary Hero Empty2009-03-04, 16:20
PostRe: The Legendary Hero
#4
Lana42 
Novice
Novice
Lana42

Level 5
Posts : 100
Thanked : 3
Engine : Multi-Engine User
Skill : Intermediate
Type : Composer

The Legendary Hero Vide
nanti di downloadnya ya........................:kabur:
The Legendary Hero Empty2009-03-04, 17:03
PostRe: The Legendary Hero
#5
Sora astral 
Novice
Novice
Sora astral

Level 5
Posts : 293
Thanked : 0
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

The Legendary Hero Vide
Untuk game pertama ini dah hbat skalee...
Mao nanya bleh g? ini bkinya ngbisin wktu brpa lma? dari mlai ampe slesei debug?
The Legendary Hero Empty2009-03-05, 23:58
PostRe: The Legendary Hero
#6
mail++ 
Newbie
Newbie
mail++

Level 5
Posts : 22
Thanked : 0
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
Quote :
ini bkinya ngbisin wktu brpa lma?
tidak ada satu bulan, cuma sekitar 1 jam tiap malam sebelum tidur
Spoiler:
makanya mapping-nya awut2an

Quote :
daripada aq ga jadi2 satu gamepun
makanya segera buat dong! game pertama memang sulit, tapi membuat game2 berikutnya menjadi lebih mudah ;)
The Legendary Hero Empty2009-03-08, 22:46
PostRe: The Legendary Hero
#7
hipon 
katanya
Member Paling Sabar
hipon

Level 5
Posts : 384
Thanked : 6
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
bagus. udah bisa selesaiin 1 game total itu dah bagus banget. ayo bikin game baru lagi yang lebih oke
The Legendary Hero Empty2009-03-10, 19:33
PostRe: The Legendary Hero
#8
amuroray 
Novice
Novice
amuroray

Level 5
Posts : 135
Thanked : 0
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
Quote :
- Kristal Air
- Kristal Api
- Kristal Es
- Kristal Angin
- Kristal Bumi
- Kristal Petir
- Kristal Emosi
- Kristal Cahaya
- Kristal Racun
- Kristal Kegelapan, hati-hati kristal ini terkutuk Twisted Evil
- Kristal Ifrit, kristal paling keren
kl dilihat kristalnya boleh juga
ada kristal dasar (api, air, angin, bumi)
dan ada juga kristal pembaliknya.. ato something like that

Api -> Petir
Air -> Es
Angin -> racun
bumi ???
chaya -> dark
iffrit?

wew
The Legendary Hero Empty2009-03-13, 19:01
PostRe: The Legendary Hero
#9
kazeki 
Novice
Novice
kazeki

Level 5
Posts : 239
Thanked : 1
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
wogh cepet amat kk>.<,kk pake script khusus ato yg lain2 ga?koq cepet amat?playtimenya kira2 brp lama tu
The Legendary Hero Empty2009-03-13, 19:05
PostRe: The Legendary Hero
dnasman 
Admin
Kodok Ganteng Indonesia™

AdminKodok Ganteng Indonesia™
dnasman

Kosong
Posts : 1361
Thanked : 21
Engine : RMXP
Skill : Intermediate
Type : Event Designer
Awards:

The Legendary Hero Vide
kazeki wrote:
wogh cepet amat kk>.<,kk pake script khusus ato yg lain2 ga?koq cepet amat?playtimenya kira2 brp lama tu

hoho! kayanya ga pake script2an dech (scara rm2k3 gitu...blm support RGSS/RGSS2) imho! tp tanya ja sama authornya utk yg lebih jls!
The Legendary Hero Empty2009-03-16, 16:30
PostRe: The Legendary Hero
kazeki 
Novice
Novice
kazeki

Level 5
Posts : 239
Thanked : 1
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
haha kurang ngartos make yg 2k3,cm prna blajar xp nech.masi banyak pangsanya ga si buad 2k3?
The Legendary Hero Empty2009-05-08, 07:23
PostRe: The Legendary Hero
adolz 
Novice
Novice
adolz

Level 5
Posts : 196
Thanked : 0
Engine : RMVX Ace
Skill : Beginner
Type : Jack of All Trades

The Legendary Hero Vide
Nice. . .
jarang-jarang ada game ampe selesai. . .
rada-rada pada DEMO smua. . . ( gw bangettt 🤣 )

Lumayan keren dari reviewnya. . . apalagi sistem kristalny it. . .
keren for the first game. . .

cba resoruces bkn RTP. . .
Bakal beda nih nilaina. . .
The Legendary Hero Empty2009-05-09, 10:28
PostRe: The Legendary Hero
r15n4d1 
Veteran
Veteran
r15n4d1

Level 4
Posts : 1048
Thanked : 4
Engine : RM2k3
Skill : Skilled
Type : Event Designer

The Legendary Hero Vide
Mas..... keren gamenya untuk game pertama. tapi agak susah kalo ngelawan bos bosnya..!!!! hehe......

tapi saya mo tanya ??? bagaimana nentuin level temen yg bakal msk party kita.???? trus bos bos musuhnya harus sekuat apa ???

hehe.. tolong dijwb !!!
The Legendary Hero Empty2009-06-22, 12:10
PostRe: The Legendary Hero
mbahnoname 
Senior
Senior
mbahnoname

Level 5
Posts : 670
Thanked : 0
Engine : RMVX
Skill : Very Beginner
Type : Mapper
Awards:

The Legendary Hero Vide
KK......gamenya keren...untuk ukuran game pertama. Aku jah gamenya gak pernah jadi!!!! :cry:
The Legendary Hero Empty2011-03-06, 15:57
PostRe: The Legendary Hero
enryou 
Newbie
Newbie
enryou

Level 5
Posts : 31
Thanked : 1
Engine : RM2k3
Skill : Beginner
Type : Artist

The Legendary Hero Vide
Hmm... Kok Link donlotnya ga bisa?
Waktu habis masukin Captcha keluar tulisan
"Whops The Link you requested are not avaliable in this server"

Gimana nih?
The Legendary Hero Empty2011-03-06, 16:53
PostRe: The Legendary Hero
bungatepijalan 
Moe Princess
bungatepijalan

Level 5
Posts : 1487
Thanked : 30
Engine : Multi-Engine User
Skill : Intermediate
Type : Developer
Awards:
The Legendary Hero Vide
Waduh, ada yg NECRO nieh :kabur:
Peratikan tgl posting terakhirnya gan..

Quote :
Waktu habis masukin Captcha keluar tulisan
"Whops The Link you requested are not avaliable in this server"
Berarti link DLnya uda ilang krn udah lama :-
The Legendary Hero Empty2011-03-06, 17:07
PostRe: The Legendary Hero
TheoAllen 
♫ RMID Rebel ♫
♫ RMID Rebel ♫
TheoAllen

Kosong
Posts : 4935
Thanked : 63
Awards:




The Legendary Hero Vide
report broken link gpp sih...
tapi jgn kebanyakan yg di report :P
tar lastest topik jadi full necro
The Legendary Hero Empty2011-03-06, 17:47
PostRe: The Legendary Hero
Randomasta 
Senior
Senior
Randomasta

Kosong
Posts : 661
Thanked : 6
Engine : RMVX

The Legendary Hero Vide
Ok, berhubung moderator yang bersangkutan sudah unlock thread ini :kabur:

ini link buat donlot gamenya: http://www.media*fire.com/?b9ncdznl2cq6q90 (ilangin bintang) atau yang males ilangin bintangnya, klik ini: http://bit.ly/geuNrD :hammer:

have fun
The Legendary Hero Empty2011-03-24, 19:17
PostRe: The Legendary Hero
julian krisna aditya 
Newbie
Newbie
julian krisna aditya

Level 5
Posts : 11
Thanked : 0
Engine : RMVX
Skill : Very Beginner
Type : Artist

The Legendary Hero Vide
kerennnnnnnnn,,,,,,,,,,mau bisa donk,,,,,,,,,,,^_* :sembah:
The Legendary Hero Empty2011-03-24, 19:21
PostRe: The Legendary Hero
TheoAllen 
♫ RMID Rebel ♫
♫ RMID Rebel ♫
TheoAllen

Kosong
Posts : 4935
Thanked : 63
Awards:




The Legendary Hero Vide
Quote :
Spam & Junk Post
Dilarang memposting hal-hal yang sama sekali tidak berguna dan tidak relevan dengan isi topik yang sedang diperbincangkan secara berlebihan. Postingan one-line (postingan satu baris) diperbolehkan selama tidak melenceng dari topik yang sedang dibahas.
komennya jgn one-liner gitu ui :hammer:
anyway, jgn komen ngejunk lagi yaw :P
baca rules baek2 :D
https://rmid.forumotion.net/forum/boardrules-h1.htm

peringatan pertama
The Legendary Hero Empty2011-06-04, 11:58
PostRe: The Legendary Hero
bimo2001 
Newbie
Newbie
bimo2001

Level 5
Posts : 8
Thanked : 0
Engine : RMVX
Skill : Masterful
Type : Developer

The Legendary Hero Vide
Ga bisa didownload
The Legendary Hero Empty2011-06-04, 12:52
PostRe: The Legendary Hero
Furayouga 
Advance
Advance
Furayouga

Level 5
Posts : 333
Thanked : 5
Engine : Multi-Engine User
Skill : Very Beginner
Type : Developer

The Legendary Hero Vide
@Kk' Bimo :
http://www.media*fire.com/?
b9ncdznl2cq6q90 udah cek yang itu . . . :hmm:

just news . . .
Pembuat gamenya udah lama ngga nongol lagi, jadi harap maklumi . . . :sembah:
jangan nge-post trid lama . . . XD
Tapi ini 'kan latest postnya bulan maret . . . :hmm:
intinya ya begitulah . . . :senyum:



~ Is&mI ~
The Legendary Hero Empty
PostRe: The Legendary Hero
Sponsored content 




The Legendary Hero Vide
 

The Legendary Hero

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas 

Similar topics

+
Halaman 1 dari 1

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
RPGMakerID :: Creative Commons :: Completed Games-