Engine: RMVX
Genre: Fantasy Sci-fi Real Time RPG
Videos: http//www.youtube.com/watch?v=5a0AMVybouQ
Battle Teaser: Chronicling: Bonds Battle Teaser
It's not about safetyIt's not about dangersIt's not about your stomachIt's not about hungerIt's not about warmthIt's not about coldBut it's about how you can sleep peacefully[/center]
- Anastia PlaylouthTermsExclavatia: Planet yang sedang mengalami krisis karena tersikatnya alam di planet tersebut. Para inkarnasi Hexavious sedang berusaha untuk mengembalikan alamnya seperti semula, dan itu Anastia dan kawan-kawan!
Hexavious: Kelompok 6 tabib yang membuat seed of tranquility. Mereka khawatir akan krisis yang akan terjadi dimasa depan. alhasil, seed of tranquility dibuat.
Delivat: Alien dari planet lain yang singgah dan menjajah Eclavatia. Entah apa yang mereka inginkan dari membotaki seluruh Exclavatia...
Mana: Salah satu sumber kekuatan yang digunakan untuk menggerakkan mesin. Mana hampir tidak pernah habis, kecuali digunakan tanpa akhir.
Element Particles: Partikel elemen yang selalu ada di lingkungan sekitar. Dimanfaatkan, dan hal yang sangat mempengaruhi untuk sihir.
Seed of Tranquility: Biji raksasa yang dibuat Hexavious untuk mengembalikan kekayaan alam di Exclavatia. Hanya inkarnasi mereka saja yang bisa mengaktifkan biji ini. Para inkarnasi tidak terpedulikan apakah dari ras Exclavatia asli, atau makhluk lain...
StoryExclavatia,
Sudah hal biasa selama 500 tahun untuk para penduduknya menikmati kekayaan alam, mana, dan partikel elemen yang melimpah ruah. Tiada bencana alam yang mengusik mereka. Tiada kelangkaan yang membahayakan mereka. Tiada kejahatan ada dari mereka. Mereka selalu menjaga alam mereka. Mereka selalu mawas dengan jumlah sumber daya yang ada. Mereka selalu menjaga kedamaian.
Tapi bukan berarti para penduduknya bisa tenang akan masa depan yang mereka akan hadapi. Para tabib besar, Hexavious, telah membuat "seed of tranquility", dengan harapan disaat alam sudah terkikis, dimana sumber daya sudah langka, selama biji tersebut aman, para tabib bisa menggunakannya, dan mengembalikan keadaan alam seperti sediakala.
Usaha yang dilakukan para tabib tidaklah sia-sia. Waktu yang mereka takuti telah datang. Kemunculan ras baru dari planet lain, "Delivat", adalah tanda dari krisis tersebut. Mereka telah mengeksploitasi sumber daya Exclavatia secara berlebihan. Mereka telah membuat mana menjadi langka, dan penduduknya hanya mengenal rasa takut, dikarenakan kekejaman para Delivat. Hanya beberapa area saja yang masih memiliki alam yang tidak terusik.
Disinilah, kisah Anastia dan teman-temannya sebagai inkarnasi Hexavious, dimulai.
CharactersAnastia PlaylouthAge: 16 years old
Gender: Female
Height: 155 cm
Weight: 35 cm
BWH: 71-55-74
Weapon: Mini dual saber (tongkat sekecil baton yang di kedua ujungnya ada mata pisau. Senjata jenis ini ada di Phantasy Star Universe, hanya lebih kecil)
Main attacks: Physical, Magical
Gadis kecil yang tinggal di desa Cartus. Kesehariannya hanya tidur dan mengurung diri dirumah. Keluar pun karena dipaksa oleh teman-temannya. Di sisi lain, dia memiliki IQ 200. Tak ada puzzle yang tidak bisa diselesaikannya. Dia juga hanyalah orang yang penakut, walaupun tidak mudah menyerah. Dia memiliki kemampuan untuk mengerti isi hati orang lain. Dialah karakter yang kamu perankan. Salah satu dari inkarnsi Hexavious.
Ellen StreiretterAge: 17 years old
Gender: Male
Height: 167 cm
Weight: 39 cm
Weapon: Bow and arrow
Main attacks: Physical
Teman lama Anastia dan tinggal di desa Cartus juga. Dia seorang tukang bunga dan peracik obat dari bunga-bunganya. Satu-satunya kekurangan yang dia punya adalah wajahnya kayak cewek
. Orang yang mudah kesal dan bahkan jalan terakhir dia untuk berkomunikasi adalah dengan serangan fisik... Bahkan Anastia dia tega untuk tendang karena tidur! Salah satu dari inkarnasi Hexavious.
PlansGame ini temanya adalah
Understanding your friends RPG. Sepanjang jalan, kamu bakal dihadapin pilihan kayak Visual Novel punya. Kamu, sebagai Anastia, akan memilih tindakan yang akan dilakukannya. Tapi jangan asal pilih: Pilihan yang paling mulia pun bisa bikin salah satu temennya kesel lho
. Gaya story tellingnya juga kayak Visual Novel dengan menggunakan karakter designnya Kaduki. Battlenya juga agak kurombak dan dengan HUD yang baru dan ATB+ (upgradedan sendiri). MP tidak akan digunakan, tetapi memakai Synchro gauge yang harus berbagi antar teman. Gamenya sendiri memiliki 4 mode:
- Easy, battlenya wait dan status musuh 50% dari normal. Cocok untuk penikmat cerita.
- Normal, battlenya semi aktif dan status musuh normal.
- Hard, battlenya semi aktif dan status musuh 110% dari normal.
- Lunatic, battlenya aktif dan status musuh 125% dari norma, dan serangan musuh bertubi-tubi! Mode yang bukan untuk manusia biasa.
Dan item yang dibeli pun hanya bahan mentah. Kamu harus mengupgrade sendiri senjata dan membuat item termasuk healing sendiri!
Yang pasti, aku mau lebih fokus ke interaksi karakter daripada cerita jadi baik ato jahat dan ingin kalo mau player mau ending tertentu, harus mengerti karakter tersebut.
---------------------------------------------------------------------
Silahkan kalo ada saran, kritik, atau masukan. Aku terima apa aja!