Sebenarnya post ini sudah ada yang mirip, tapi nggak apa deh
NES;
Hampir semua gamenya sudah aku mainin dan aku tamatin waktu itu. Yang paling berkesan->Contra;game action pertama->bolak-balik namatin baik bareng adik maupun sendirian.TMNT arcade versi pertama->yang paling susah walaupun bareng adik->dia mati duluan, nggak ada jurus-jurusan kayak TMNT arcade yang ke II, musuh aktif nyerang, nggak ada recovery->ada tapi cuma 1 kali di 1 stage yang cuma satu satunya, Great Tank->game pertama yang aku tamatin.
Mario Bros->namatin 1 kali pakai masing-masing karakter(baik Mario maupun Luigi)->itu aja pakia potong stage.
Stagenya ada puluhan.
Arcade;
Denji Makai
PSX;
Hampir semua game waktu itu sudah aku tamatin. Oke yang berkesan(nggak semuanya, nanti bisa penuh halamannya)->Legend of Mana; full enjoy, ceritannya banyak dan panjang, para penghuninya punya kisahnya masing-masing.
Legend of Dragoon; Semua karakternya bisa berubah
kereen (game pertama yang karakternya bisa berubah jadi lebih kuat dan keren
), gameplaynya beda ada sistim addition yang membutuhkan reflek koordinasi yang baik, ceritanya from zero to hero, dari cuma seorang mercenary(tentara bayaran) sampai menolong Raja dan akhirnya dikenal karena menyelamatkan dunia
.
Crono Cross; Fiksi ilmiahnya menarik, game psx dengan grafik terbaik sampai saat ini, karakternya berasal dari latar belakang yang berbeda, manusia yang berbeda suku sampai pekerjaannya, sampai binatang, setengah tumbuhan, alien, cyborg sampai monster. Masing-masing punya jurus original sendiri, jurus-jurus elementnyapun cool abis. Sequel dari crono triger yang mengisahkan permainan waktu(menarik, misteri)
Suikoden I dan II; mengumpulkan banyak teman untuk melawan tirani
.
RE series, PE II ; kalau main ini pasti ruangan penuh(banyak yang nonton)ngumpul bareng adik-adik. Njerit dan kaget bareng(kekompakan antara pemain sama penonton
)
Castlevania Symphoni at night; ada 2 pemain yang berbeda. Penampilan pertama Alucard yang keren, sudah sangat terlihat kuat sekali di awal permainan, senjatanya terpencar dan mulai dari level 1.
Brigandine ; game strategi, seni memenangkan pertempuran tanpa mengorbankan pasukan