RPGMakerID
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Komunitas RPG Maker Indonesia
 
IndeksIndeks  Latest imagesLatest images  PencarianPencarian  PendaftaranPendaftaran  Login  
Per 2016, RMID pindah ke RMID Discord (Invite link dihapus untuk mencegah spambot -Theo @ 2019). Posting sudah tidak bisa dilakukan lagi.
Mohon maaf atas ketidaknyamanannya dan mohon kerjasamanya.

 

 [Concept-setting] Skynesia

Go down 
+5
eve
ocean bliss
shikami
W
TheoAllen
9 posters
Pilih halaman : Previous  1, 2
PengirimMessage
TheoAllen
♫ RMID Rebel ♫
♫ RMID Rebel ♫
TheoAllen


Kosong
Posts : 4935
Thanked : 63

Trophies
Awards:




[Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty
PostSubyek: [Concept-setting] Skynesia   [Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty2010-06-25, 02:34

First topic message reminder :

SKYNESIA CONCEPT
(masi bisa berubah sewaktu-waktu. Ini belom storynya )
-------------------------------

Etimologi:
Skynesia berasal dari kata "sky" yang berarti langit dan "nesia" yang berarti kepulauan~

Skynesia adalah sebuah kepulauan langit diatas samudra barat yang hampir selalu penuh kabut dan misterius. Kepulauan langit itu selama ini belum diketahui keberadaannya oleh ras manusia. (Rencana worldmap ntar bakal franken ama punyanya Oscar di the librarian. Jadi dalam satu dunia yang sama ;) )

Skynesia memiliki satu pulau utama yang sangat besar dan berada lebih rendah daripada kepulauan lainnya. Disana adalah tempat pusat dari kepulauan skynesia. Skynesia juga memiliki pulau2 kecil dimana pulau kecil itu adalah tempat berhuninya beberapa orang dari ras skynesia.

Kemungkinan bencana yang mereka hadapi adalah badai puting beliung. Atau sejenis angin ribut yang kencang. Dan juga badai petir yang dapat menyambar.

----------
BANGSA SKYNESIA
----------


Bangsa skynesia mempunyai peradaban yang dibilang maju dibanding dunia bawah. Mereka adalah ras yang cukup tangguh. Mereka bisa terbang dengan lincah kesana kemari seperti burung. Mereka adalah ras yang pecinta damai yang tidak ingin ada gangguan.

Mereka yang berusia dibawah 17 tahun dilarang menuju dunia bawah. Karena pada saat usia dibawah 17 tahun kemampuan terbang mereka masi belum cukup untuk kembali ke dunia atas. Sehingga mereka kaum skynesia harus benar2 mengawasi anak mereka. Mereka beranggap bangsa bawah (ras manusia) adalah ras yang mennyukain perang. Mereka sering melihat kejadian2 perang yang mengenaskan dari dunia atas.

- Kelebihan ras skynesia
Mereka adalah ras yang memiliki ketajaman mata yang tinggi. Mereka dapat melihat di jarak kejauhan dan dapat pula dengan sigap menghindari sesuatu yang meluncur ke arahnya. Ras skynesia adalah calon ras Alkari di MOO2 :-

- Kekurangan ras skynesia
Mereka memang termasuk ras yang pintar. Tapi mereka bukan ras yang cukup cerdik. Sehingga mereka lebih gampang untuk dimanipulasi oleh ras-ras yang lebih cerdik dari mereka.

----------
KAUM LAKI2 SKYNESIA
----------

Kaum laki2 skynesia bersayap tipe iblis ato seperti kelelawar. Umumnya berwarna hijau. Saat mereka mencapai usia diatas 70 tahun, sayap mereka berubah menjadi ungu. Ini yang menjadi sebab orang2 bawah menganggap samudra barat angker. Mereka sering melihat orang2 bersayap Iblis.

Pekerjaan mereka adalah memantau samudra barat dari ekspedisi ras2 bawah dunia mereka. menjaga agar keberadaan mereka tidak diketahui. Mereka tidak mau kehidupannya diganggu.

----------
KAUM PEREMPUAN SKYNESIA
----------

Kaum perempuan skynesia bersayap seperti burung/malaikat. Yaitu mempunyai sayap berbulu. Kaum perempuan skynesia cenderung tidak mempunyai insting untuk battle. Hanya sebagian kecil dari mereka yang menguasai teknik battle. Kebanyakan kaum perempuan skynesia lebih pintar daripada kaum laki2. Mereka lebih bisa menciptakan sesuatu daripada lawan jenisnya.

Maka dari itu kaum perempuan dilarang untuk mendekati dunia bawah. Karena mereka kebanyakan pintar tapi tidak mempunyai insting untuk membela diri

Pekerjaan mereka mayoritas adalah rumah tangga dan tempat2 penting seperti perpustakaan de el el

----------
KEBUDAYAAN SKYNESIA
----------


A.Tipe bangunan

Kebanyakan dari tipe kastil bangunan yang mereka dirikan adalah menara2 dengan atap meruncing. Karena mereka adalah ras yang menyukai ketinggian. Mereka mengambil material2 pembuat bahan bangunan dari dunia bawah. Kebanyakan material bangunan mereka berasal dari material-material keras seperti batu, untuk mehindari lepasnya material bangunan dari bencana angin. disetiap bangunan mereka dilapisi sebuah unsur (masi belum jelas) yang bisa merefleksi petir yang menyambar rumah mereka.

B.Cara mendapat makanan

Mereka mendapatkan sumber makanan dari hasil becocok tanam di pulau langit mereka. Atau mereka juga bisa mengambil alternatif lain dengan cara mengambil ikan yang ada laut bawah skynesia.

Mereka mendapat air dengan cara mengambil dari awan2 yang melewati kepulauan mereka. Atau apabila saat awan tidak melintas, mereka bisa mengambil air dari samudra yang berada di bawah mereka dengan mendestilasi. Dan ini pun hanya terjadi pada waktu2 tertentu

C.Pengetahuan dan teknologi

Ras skynesia memiliki ilmu yang disebut dengan magic. Magic ato sihir adalah sebuah kekuatan supranatural yang bisa melakukan hal diluar akal. Kekuatan ini pernah turun ke dunia bawah yang menyebabkan ras manusia dan ras-ras dibawah lainnya menguasainya dan menyalahgunakan. Kekuatan sihir ini sebenarnya adalah berasal dari ras skynesia yang pernah turun ke dunia bawah.


NB: Konsep masi bisa terus bertambah,..
mohon dikoreksi jika ada keganjilan :sembah:
ato mungkin nambahin ide2 :sembah:
Kembali Ke Atas Go down
http://theodoric-allen-altar.webs.com/

PengirimMessage
TheoAllen
♫ RMID Rebel ♫
♫ RMID Rebel ♫



Posts : 4935

Trophies
Awards:




[Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty
PostSubyek: Re: [Concept-setting] Skynesia   [Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty2010-12-09, 17:37

Jiah, wa malah ga tau kisah doraemon yg itu =))
moga2 aja ga mirip :kabur:
tapi di setting dunia gw ga ada ras Doraemon :hammer:
Kembali Ke Atas Go down
http://theodoric-allen-altar.webs.com/
nasgor
Senior
Senior
nasgor


Level 5
Posts : 711
Thanked : 3
Engine : RM2k3
Skill : Skilled
Type : Writer

[Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty
PostSubyek: Re: [Concept-setting] Skynesia   [Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty2010-12-09, 17:49

no sebenarnya mirip ama anime ini
[Concept-setting] Skynesia - Page 2 Tearstotiara

gk bener2 mirip seh penjelasannya.. tp intinya.. skynesia adalah TUHAN?!?
*kaburrr
Kembali Ke Atas Go down
IAmGust
Novice
Novice
IAmGust


Level 5
Posts : 120
Thanked : 0
Engine : RMVX
Type : Artist

[Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty
PostSubyek: Re: [Concept-setting] Skynesia   [Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty2010-12-09, 20:10

wah, keren tapi kayak skypea di OP.
Kembali Ke Atas Go down
http://dinogustl.blogspot.com
TheoAllen
♫ RMID Rebel ♫
♫ RMID Rebel ♫
TheoAllen


Kosong
Posts : 4935
Thanked : 63

Trophies
Awards:




[Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty
PostSubyek: Re: [Concept-setting] Skynesia   [Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty2010-12-09, 20:17

@nasgor: Skynesia bukan tuhan loh :kabur:
@Gust: yah, emang sama2 pulau langit kan?
tapi beda kok
Kembali Ke Atas Go down
http://theodoric-allen-altar.webs.com/
Sponsored content





[Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty
PostSubyek: Re: [Concept-setting] Skynesia   [Concept-setting] Skynesia - Page 2 Empty

Kembali Ke Atas Go down
 
[Concept-setting] Skynesia
Kembali Ke Atas 
Halaman 2 dari 2Pilih halaman : Previous  1, 2
 Similar topics
-
» [PLOT] Journey to Skynesia
» Skynesia chara design :hammer:

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
RPGMakerID :: Creative Commons :: Game Design-
Navigasi: