RPGMakerID
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Komunitas RPG Maker Indonesia
 
IndeksIndeks  Latest imagesLatest images  PencarianPencarian  PendaftaranPendaftaran  Login  
Per 2016, RMID pindah ke RMID Discord (Invite link dihapus untuk mencegah spambot -Theo @ 2019). Posting sudah tidak bisa dilakukan lagi.
Mohon maaf atas ketidaknyamanannya dan mohon kerjasamanya.

 

 [konsep] Rune Terra Prima

Go down 
+4
maihime
ashm
McPherson
tukang_es
8 posters
PengirimMessage
tukang_es
Dalangnya RMID
tukang_es


Kosong
Posts : 321
Thanked : 14
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

Trophies
Awards:
[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-09-29, 13:16

let's just say this is "official story" dari karakter RTP yg pernah dikeluar di RM.
copas dari post saya di skynesia :D


Rune Terra Prima


Rune Terra adalah nama sebuah dunia fantasi medieval dimana sihir eksis. dunia tersebut terdiri dari 3 lapisan yang dikuasai masing-masing penguasa alamnya. Odin, Overlord of Heaven [Rtp chara_god] adalah penguasa lapisan paling atas,dunia langit yang ditinggali makhluk yang disebut Angel dan ras-ras murni yang dinamakan Origin. Odin yang menciptakan makhluk dunia dari pepohonan yang tumbuh di dunia atas,Overworld.

sementara di lapisan tengah,Middleworld. dijaga oleh Gaia,All Mother-Goddess[RTP chara_goddess] yang memelihara semua dan menciptakan elemental yang berasal dari permata-permata ditangannya. Gaia tinggal tersembunyi dimana ia akan menampakkan diri pada mereka yang membutuhkan.

lapisan terbawah,Underworld dikuasai oleh dewa kegelapan,Abyss,The Evil God[RTP_evil god]. ia menginginkan kekacauan dan menciptakan kematian di Rune Terra. para pengikutnya adalah makhluk bayangan yang bersembunyi dalam gelap yakni para demon dan undead.

namun ketiganya mengetahui,jika keseimbangan semuanya harus terus terjaga agar dunia tetap berjalan seperti seharusnya. namun perlahan dunia mulai berubah ketika masa sihir dan pedang berkuasa dan ras manusia mulai menguasai Middleworld.

tersebutlah kekaisaran raksasa di Middleworld,Victoria Empire (VX) yang tumbuh pesat semenjak 100 tahun terakhir. wilayah mereka makin besar dan kaya sehingga mereka semakin maju dan makin kuat dalam militer. atas dasar ingin membagi kejayaan kekaisaran ke wilayah lain. Victoria Empire mulai melakukan invasi ke negara tetangga.

hanya ada dua negara yang cukup besar untuk menghadapi invasi yakni Holy Queendom Millenia[2k] dan Sphere Kingdom [XP]. Millenia sudah berusia 2000 tahun lebih dan terkenal sebagai pusat sihir Middleworld sementara Sphere Kingdom adalah kerajaan yang telah mengalami revolusi industri sehingga menjadi negara yang memiliki perekonomian dan sumberdaya besar. middleworld bersiap untuk konflik yang besar.

sementara itu,para angel yang hidup di Overworld merasa curiga kepada gerak-gerik para demon yang diduga campur tangan dalam perselisihan di Middleworld. Seraph,pemimpin Valkyrie,unit para angel terkuat mengutus beberapa angel untuk turun ke middleworld.

dan cerita 4 sisi pun dimulai ..

Victoria Empire Side /VX/ :
Ralph Crimson, seorang putra dari Jendral Victoria,Arnold Crimson. baru saja lulus dari pendidikan sebagai seorang Knight. ia lalu berkumpul bersama 2 sahabatnya, si gadis warrior tomboy Ulrika Fyrgard dan si konyol Priest Benneth Andersen. keduanya sepakat membantu Ralph untuk menjalankan tugas-tugasnya sebagai seorang Knight yang mengabdi pada Victoria. semua baik-baik saja sampai mereka bertemu dengan Ylva,seorang mage yang diburu oleh pihak Victoria untuk alasan yang misterius dan berujung pada konspirasi besar yang melibatkan dunia.

Sphere Kingdom Side /XP/ :
Aluxes Cloudhart, pemuda dari Windwell Village. sebuah desa pelosok sphere,mencoba peruntungan ke kota besar sebagai seorang Squire. bermodalkan pedang dan armor peninggalan sang ayah,ia diterima di sebuah Guild bersama Basil Wolfgang,Lancer yang merupakan putra seorang pejabat di sphere. berdua mereka menjalani suka duka sebagai mercenary dan menapak jalan menuju kesuksesan sampai akhirnya mereka mendapat tugas penting yakni menjaga seorang gadis bernama Gloria D'arc yang merubah takdir mereka untuk selamanya.

Millenia Side /2k/23/ :
Alexander Luckford atau Alex adalah prajurit Rookie dari unit Millenia. pemalas dan tak mau repot adalah cirinya. suatu hari,ia memperoleh tugas untuk mengantar seorang Mage jenius bernama Caroline Whites atau Carol. mulanya ia mengira itu tugas ringan,namun ternyata hal ini membawanya pada petualangan panjang untuk menyelamatkan negerinya dari serangan Victoria Empire. Alex dan Carol bertemu dengan bermacam-macam orang yang membantu atau menghalangi mereka.

Other side (95) :
Fess atau itulah nama yang ia tahu, pemuda yang mengalami hilang ingatan tinggal di daerah perbatasan Victoria. ia tinggal bersama orang tua yang sudah seperti kakeknya sendiri. suatu hari Fess menemukan seorang angel yang terluka bernama Lena. ia merawat angel itu namun rupanya Lena dikejar sekelompok Demon,malang bagi fess yang kehilangan kakeknya akibat serangan utusan demon. hal ini membawa Fess dan Lena untuk kabur untuk memberitahukan tentang kedatangan para demon. kelak dalam petualangan tersebut Fess akan menemukan jatidirinya.

Main Character :
Ralph Crimson
[konsep] Rune Terra Prima 2PAl1
Age : 18
Class : Knight
Weapon : 2h-sword
Bio wrote:
Anak tunggal Jenderal kekaisaran Victoria, Arnold Crimson. sedikit bicara dan dapat berpikir jernih di situasi yang tidak menguntungkan. meski berasal dari keluarga ternama,Ralph bersahabat dengan Ulrika dan Benneth yang berasal dari panti asuhan di ibukota Victoria. sebagai seorang Knight pemula, Ralph tergolong hebat untuk pemuda seusianya.

Aluxes Cloudhart
[konsep] Rune Terra Prima ANNWT
Age : 17
Class : Squire
Weapon : Iron Sword
Bio wrote:
Anak desa yang bermimpi menjadi pahlawan atau setidaknya prajurit terkenal di Sphere. sifatnya memang naif namun ia punya tekad yang kuat dan tidak mudah menyerah. ia sebenarnya juga mencari keberadaan ayahnya yang menghilang sejak 10 tahun lalu. ia tinggal di Windwell bersama kakak perempuannya,Lucia. setelah melakukan perjalanan,ia berkenalan dengan Lancer Basil Wolfgang dan keduanya menjadi duet yang hebat.

Alexander "Alex" Luckford
[konsep] Rune Terra Prima FMcA4
Age : 15
Class : Cadet
Weapon : Training Sword
Bio wrote:
Prajurit kelas rendah ( bahkan masih dalam latihan ) yang tinggal di Castle Guard of Millenia. sosok yang pemalas dan tidak mau dipusingkan hal-hal yang tidak berhubungan dengannya. sering bolos dalam latihan membuatnya sering dihukum seperti mengantar surat melewati tempat berbahaya,pekerjaan membersihkan dan lainnya. namun ia punya sahabat karib yakni Caroline "Carol" Whites,Mage jenius yang disegani oleh para master mage di Millenia. Carol bersikap seolah-olah sebagai seorang kakak bagi Alex meski usianya lebih muda. Alex adalah petarung yang cenderung defensif dan menghindari pertarungan sebanyak mungkin.

Fess
[konsep] Rune Terra Prima JaMG0
Age : 13
Class : Wanderer
Weapon : Traveler's Knife
Bio wrote:
kehilangan ingatan membuat dia tidak mengenal dirinya. ia tinggal di pinggiran hutan antara Sphere dan Victoria. ia hidup bersama seseorang yang ia sebut kakeknya hingga akhirnya ia bertemu Lena,seorang angel dan semuanya membawanya ke intrik antara kerajaan dan ras. Fess memiliki sikap dewasa meski ia masih muda, kecepatannya dalam bergerak menjadi andalan untuk bertarung meski ia tidak pernah mendalami seni berpedang. bersama Lena, ia pergi untuk menolong lena mengembalikan kekuatannya.
More soon ..


Terakhir diubah oleh Rokugami tanggal 2011-10-02, 23:49, total 3 kali diubah
Kembali Ke Atas Go down
McPherson
Senior
Senior
McPherson


Level 5
Posts : 777
Thanked : 7
Engine : Multi-Engine User
Skill : Intermediate
Type : Mapper

Trophies
Awards:

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-09-29, 13:40

Wah, saya suka skali konsep critanya.. XD
nama-nama hero nya jg mrupakan nama yg khas origin.. Ralph XD

Sy dukung konsep ini, smoga dpt trus brkmbang.. :)
Kembali Ke Atas Go down
ashm
Veteran
Veteran
ashm


Level 5
Posts : 1131
Thanked : 8
Engine : RMVX Ace
Skill : Intermediate
Type : Event Designer

Trophies
Awards:

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-09-29, 16:13

Pake engin apa nih?
Perasaan graphic masing2 engine mencolok deh.


Gakpapa deh yang penting ada bennet.
Kembali Ke Atas Go down
tukang_es
Dalangnya RMID
tukang_es


Kosong
Posts : 321
Thanked : 14
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

Trophies
Awards:
[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-09-30, 13:35

@mcdonald err mcpherson ~ thanks :D
@ashm ~ pake RMVX, ada resourcesnya DMdotto yg konvertan character rmxp dan 2k, yg character 95 saya bikin sndiri rencananya :)
Kembali Ke Atas Go down
maihime
Senior
Senior
maihime


Level 5
Posts : 677
Thanked : 143
Engine : Multi-Engine User
Skill : Very Beginner
Type : Artist

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-09-30, 14:22

Wah? :D Wah~ :D
Awalnya malas baca gara-gara kebanyakan... :hammer:
Tapi ceritanya ternyata menarik~ XD
Semua tokohnya dari RTP? :3
Intereseting~ XD
Mai akan menantikan ini~
Semoga tidak hanya konsep, tapi gamenya betulan jadi... :D
Kembali Ke Atas Go down
http://gus-1993.deviantart.com
tukang_es
Dalangnya RMID
tukang_es


Kosong
Posts : 321
Thanked : 14
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

Trophies
Awards:
[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-02, 23:55

@mai ~ semoga :hihi:
anyway,apdet buat chara.. especially main chara, credit to ruruga and dmdotto :D
Kembali Ke Atas Go down
eve
Loli Mecha Mesum Musume
avatar


Level 5
Posts : 1620
Thanked : 30
Engine : Other
Skill : Beginner
Type : Writer

Trophies
Awards:

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 05:00

Quote :
let's just say this is "official story" dari karakter RTP yg pernah dikeluar di RM.
yg NDS, GBA, PSx, PS2 mana nih? :kabur:

and heck...

ralph napa jadi moe gitu =))

===

btw; ini ntar maksudnya stiap party digerakan terpisah sebelum gabung jadi satu (Macam di wild arms) ???
Kembali Ke Atas Go down
tukang_es
Dalangnya RMID
tukang_es


Kosong
Posts : 321
Thanked : 14
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

Trophies
Awards:
[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 07:02

Quote :
yg NDS, GBA, PSx, PS2 mana nih?
ekstrimnya yg di SNES juga diitung :-
tapi ga ada "default" character di RM konsol jadinya ga bisa masukin :)

Ralph yang moe sih gara2 gambarnya ruruga :ckck:
iyo,mirip suikoden 3.. soale ga pernah maen wildarms :-
Kembali Ke Atas Go down
WILR00T
#E nalaJ hagneT id lipugN gnakuT
WILR00T


Level 5
Posts : 461
Thanked : 11
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 08:51

wah bagus ..... permainan nya
moga moga cepet selesai (:ngacay:)
Kembali Ke Atas Go down
http://wilr00t.net
esamudra
Newbie
Newbie
esamudra


Level 5
Posts : 75
Thanked : 0
Engine : RMVX
Skill : Beginner
Type : Artist

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 15:26

Wooogggh kerennn
aku suka ceritanya :D
semoga cepet jadi gamenya :P


~Thx~
Kembali Ke Atas Go down
maihime
Senior
Senior
maihime


Level 5
Posts : 677
Thanked : 143
Engine : Multi-Engine User
Skill : Very Beginner
Type : Artist

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 15:34

=)) =)) Ya ampun, face Ralph.... *speechless :malu:
Spoiler:
Konsep party-nya seperti suikoden 3 ? :3
Hmm... :hmm: Bagus juga... XD
Mai jadi semakin menanti ini~ XD
Kembali Ke Atas Go down
http://gus-1993.deviantart.com
tukang_es
Dalangnya RMID
tukang_es


Kosong
Posts : 321
Thanked : 14
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

Trophies
Awards:
[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 20:18

@mai ~ selamat menanti 1 dari 100 konsep saya yang entah kapan mulai bikinnya =))

emang pernah maen suikoden 3 ? :D
credit face to ruruga :D, eah me bosen juga mukanya yg RTP original =))
Kembali Ke Atas Go down
LowlingLife
Administrator
Administrator
LowlingLife


Kosong
Posts : 2000
Thanked : 25
Engine : Multi-Engine User

Trophies
Awards:

[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 20:22

Sebenarnya sih aku juga punya konsep yang sama.... Cuma bedanya, jika om Rokugami mengambil setting kerajaan, aku mengambil setting masa sekarang.... Yah, moga-moga storyline yang saya buat tidak dibilang copas..... BTW, konsepnya bagus kok....
Kembali Ke Atas Go down
tukang_es
Dalangnya RMID
tukang_es


Kosong
Posts : 321
Thanked : 14
Engine : Multi-Engine User
Skill : Beginner
Type : Developer

Trophies
Awards:
[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty2011-10-03, 20:29

Quote :
Sebenarnya sih aku juga punya konsep yang sama.... Cuma bedanya, jika om Rokugami mengambil setting kerajaan, aku mengambil setting masa sekarang.... Yah, moga-moga storyline yang saya buat tidak dibilang copas..... BTW, konsepnya bagus kok....

sampe RM 95 juga ? wow... :D
masa sekarang ? keren dunk.. yang penting resosnya ada :D
Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content





[konsep] Rune Terra Prima Empty
PostSubyek: Re: [konsep] Rune Terra Prima   [konsep] Rune Terra Prima Empty

Kembali Ke Atas Go down
 
[konsep] Rune Terra Prima
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» [konsep] REFM
» my1st idea project ~ EL TERRA SAGA : CHAOS CHAPTER ~
» Re Konsep : 2Ends17 The Game
» [konsep] REVENGE
» [Konsep] Marathon-RPG

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
RPGMakerID :: Creative Commons :: Game Design-
Navigasi: