RPGMakerID
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Komunitas RPG Maker Indonesia
 
IndeksIndeks  Latest imagesLatest images  PencarianPencarian  PendaftaranPendaftaran  Login  
Per 2016, RMID pindah ke RMID Discord (Invite link dihapus untuk mencegah spambot -Theo @ 2019). Posting sudah tidak bisa dilakukan lagi.
Mohon maaf atas ketidaknyamanannya dan mohon kerjasamanya.

 

 Wawancara dengan para eventer RMID

Go down 
+11
Vsio
Cahaya787
hyperkudit
dnasman
Aegis
Kabutopsu
el_musketeer
TheoAllen
r15n4d1
hart
Savoxit
15 posters
PengirimMessage
Savoxit
Si Rambut Perak
Savoxit


Level 5
Posts : 468
Thanked : 10
Engine : RMVX
Skill : Intermediate
Type : Artist

Trophies
Awards:
Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 13:45

Sebelumnya
Spoiler:

gini ceritanya, qwa sekarang gi coba nulis buku tentang eventer game developer RPG Maker...nah rencananya entar di dalam buku tuh ada sub bab wawancara dengan para eventer dalam negeri....untuk itulah qwa milih para eventer dari RMID...

nah bagi kakak, ohm, mas atau senior yang berprovesi sebagai eventer, mohon kesediaannya untuk menjawab pertanyaan berikut :sembah:

Spoiler:
Pertanyaan :
1. Sudah berapa lama anda menjadi seorang eventer?
2. Apa motivasi anda sehingga memilih menjadi eventer?
3. Apa suka duka anda selama menjadi eventer?
4. kendala apa yang sering anda hadapi selama menjadi eventer?
5. Sudah berapa banyak game yang anda tangani saat menjadi eventer?
6. Pesan & kesan anda terhadap para eventer di seluruh dunia!

terima kasih sebelumnya atas keediaannya :sembah:

regards (~Savoxit)
Kembali Ke Atas Go down
http://www.savoxit.blogspot.com
hart
Senior
Senior
avatar


Level 5
Posts : 805
Thanked : 38
Engine : Other
Skill : Very Beginner
Type : Developer

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 13:53

tunggu, eventer di sini maksudnya orang yang main2 event di RM kan?

1. 1,5 tahun
2. tak sengaja jadi eventer. Kayaknya siapapun yg pake RM pasti juga jadi eventer deh.
3. suka: gampang.
duka: terbatas.
4. bug variabel.
5. completed 3.
6. Sebaiknya jangan terlalu berharap deh jadi yang namanya "Eventer RMXP/RMVX Professional", karena itu kemungkinan adanya sangat sangat sangat sangat terlalu kecil. Ini kenyataan, demi masa depan anda.
Kembali Ke Atas Go down
r15n4d1
Veteran
Veteran
r15n4d1


Level 4
Posts : 1048
Thanked : 4
Engine : RM2k3
Skill : Skilled
Type : Event Designer

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 15:10

1. Sudah berapa lama anda menjadi seorang eventer?
sekitar 2 tahun

2. Apa motivasi anda sehingga memilih menjadi eventer?
karena saya tidak mengerti script

3. Apa suka duka anda selama menjadi eventer?
sukanya sangat menyenangkan, memacu adrenalinku , mengasah otak
dukanya kalo tidak sering sering memakai label, bakalan bingung sendiri dengan event yg dibuat

4. kendala apa yang sering anda hadapi selama menjadi eventer?
dalam pembuatan custom menu item

5. Sudah berapa banyak game yang anda tangani saat menjadi eventer?
baru 2

6. Pesan & kesan anda terhadap para eventer di seluruh dunia!
kalo anda pengguna rm2k3, berbahagialah anda, karena rm2k3 sangat bagus untuk eventer eventer.
Kembali Ke Atas Go down
http://mrisnadi.blogdetik.com
TheoAllen
♫ RMID Rebel ♫
♫ RMID Rebel ♫
TheoAllen


Kosong
Posts : 4935
Thanked : 63

Trophies
Awards:




Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 15:18

Wait, AES forum cuman buat mamer hasil AES bukan buat tanya2 :kabur:
gw pindahin ke RM in gen yaw :thumbup:
Kembali Ke Atas Go down
http://theodoric-allen-altar.webs.com/
el_musketeer
Advance
Advance
el_musketeer


Level 5
Posts : 540
Thanked : 1
Engine : RMVX
Skill : Intermediate
Type : Event Designer

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 16:22

1. Sudah berapa lama anda menjadi seorang eventer?
sejak pertama pegang RM


2. Apa motivasi anda sehingga memilih menjadi eventer?
ahh... ga kayak script... karena penyakit gw. tukang typo.. kalo pake script rawan..


3. Apa suka duka anda selama menjadi eventer?
suka:
jarang typo

duka:
terbatas commanddnya

4. kendala apa yang sering anda hadapi selama menjadi eventer?
switch and variabel.. bingung ngakalinnya kadang

5. Sudah berapa banyak game yang anda tangani saat menjadi eventer?
semua game2 gw kok :D


6. Pesan & kesan anda terhadap para eventer di seluruh dunia!
maju terus eventer RM, dan doakan saya menjadi eventer yang beriman dan bertaqwa :D
Kembali Ke Atas Go down
Kabutopsu
Advance
Advance
Kabutopsu


Level 5
Posts : 348
Thanked : 3
Engine : Multi-Engine User
Skill : Skilled
Type : Event Designer

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 17:05

1. Sudah berapa lama anda menjadi seorang eventer?

3bulanan lah..

2. Apa motivasi anda sehingga memilih menjadi eventer?

Hanya ingin senang-senang dan mencoba hal yg rumit
3. Apa suka duka anda selama menjadi eventer?
SUkanya rumit dukanya rumit :hammer:

4. kendala apa yang sering anda hadapi selama menjadi eventer?

SAlah di move event :hammer:

5. Sudah berapa banyak game yang anda tangani saat menjadi eventer?
18 game, game saya semua

6. Pesan & kesan anda terhadap para eventer di seluruh dunia!
Terus berkarya dan mencoba hal yg baru lewat event dan buat command event baru! :hammer:
Kembali Ke Atas Go down
Aegis
Legendary
Legendary
Aegis


Level 3
Posts : 2152
Thanked : 56
Engine : Multi-Engine User
Skill : Very Beginner
Type : Artist

Trophies
Awards:


Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 17:23

1. 1 jam :D
2. saya gak pilih jadi eventer :D
3. waktu lagi eventing suka pengen boker :D jadi 1 jam itu dipake buat boker :D akhirnya saya gak jadi eventing :D
4. bokernya susah dan keras :D
5. 0 kosong nol nihil gak ada, tapi saya berhasil baca 1 komik waktu boker :D
6. Kalo mau eventing, boker dulu yah :D
Kembali Ke Atas Go down
http://billcreative.deviantart.com
dnasman
Admin
Kodok Ganteng Indonesia™

AdminKodok Ganteng Indonesia™
dnasman


Kosong
Posts : 1361
Thanked : 21
Engine : RMXP
Skill : Intermediate
Type : Event Designer

Trophies
Awards:

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 18:35

1. Semenjak pertama kali menggunakan RPG Maker (Kira2 akhir 2008).
2. Karena tidak terlalu mengerti script.
3. Suka: Lebih mudah dari mengutak-atik script.
Duka: Lebih terbatas dari script.
4. Terbatasnya command2 yang membuat eventing menjadi terhambat.
5. 2, dari sekian banyak project yang terselesaikan cuma 2.
6. Berkreasilah sekreatif mungkin meskipun dihambat oleh keterbatasan. Emang sih, eventing terkesan ribet, tapi di situ lah seninya :P

Thnx.
Kembali Ke Atas Go down
http://dnasman.webs.com/
hyperkudit
Pahlawan Super
hyperkudit


Level 5
Posts : 2288
Thanked : 30
Engine : RMXP
Skill : Very Beginner
Type : Artist

Trophies
Awards:

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 18:52

errr...
kalo saya sebenernya gk jelas posisi apa dalam rming, trapi karena ojek saya yg ngerjain saya seorang, jadi semua kerjaan saya lakoni... apa boleh ikutan??

ya ikut2 aja dah :hammer:



1. Sudah berapa lama anda menjadi seorang eventer?
yang geje2 udah lumayan lama.. pas masih masa SMA
kalo yg serius yang jelas selama saya membangun proyek yg serius, baru 1 taunan kyknya


2. Apa motivasi anda sehingga memilih menjadi eventer?
terpaksa, saya kerja seorang diri soalnya

3. Apa suka duka anda selama menjadi eventer?
sukanya kalo bikin eventnya pas, feelnya dapet.. kepuasan batin
dukanya kalo ganti script, dimana script tersebut perlu ada edit2 event lagi... bisa sampe ngulang =))

4. kendala apa yang sering anda hadapi selama menjadi eventer?
gak tau beberapa benda macam switch dan varible :D

5. Sudah berapa banyak game yang anda tangani saat menjadi eventer?
cuma 1 dan itu belum kelar

6. Pesan & kesan anda terhadap para eventer di seluruh dunia!
bagi2lah ilmu mu pada orang yang membutuhkan :D


Terakhir diubah oleh superkudit tanggal 2011-06-01, 19:24, total 1 kali diubah
Kembali Ke Atas Go down
Cahaya787
Newbie
Newbie
Cahaya787


Level 5
Posts : 88
Thanked : 2
Engine : RMVX
Skill : Beginner
Type : Developer

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 19:21

Ikut 1 ah ~ :D
1. Sudah berapa lama anda menjadi seorang eventer?
1thn belajar praktek 6 bulan
2. Apa motivasi anda sehingga memilih menjadi eventer?
Eventer adalah permainan mengasah otak no 2 setelah scripting , eventing juga menentukan 50% dari kualitas sebuah game dimana 15% Script , 20% Art(grafic and sound) 15% Database
3. Apa suka duka anda selama menjadi eventer?
Suka nya waktu event anda mampu mengalahkan script dan game lancar
Dukanya gamep acakadut , stress , delete projek dan berhenti membuat game yg sama
4. kendala apa yang sering anda hadapi selama menjadi eventer?
Kehabisan ide untuk mengolah event , kepanjangan event dan capek liat event
5. Sudah berapa banyak game yang anda tangani saat menjadi eventer?
Game saya sendiri 2 , game temen 1
6. Pesan & kesan anda terhadap para eventer di seluruh dunia!
Event sperti masakan(lho? :o , akan terasa enak bila anda mampu mengolahnya dengan pas(bukan baik) dan akan menjadi pembuangan bahan yang sia - sia apa bila gagal

Sekian

:peace:
Kembali Ke Atas Go down
Vsio
Xutix Xox
Xutix Xox
Vsio


Kosong
Posts : 2377
Thanked : 18
Engine : Multi-Engine User
Skill : Advanced
Type : Developer

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 19:28

1. 2 tahun
2. Karena biar lebih hidup gamenya
3. suka: penasaran lihat event nya;
duka: bosan lihat event diulang-ulang apalagi kalau panjang
4. cepat bosan kalau lihat event yg sama diulang-ulang apalagi kalau sampai panjang eventnya =))
5. 1 game
6. Hello 8), dunia akan sedikit tahu kalau juga aku eventer dulu karena aku tipe yang terisolasi :kabur:

Kejutan:
Spoiler:
Kembali Ke Atas Go down
http://prodig.forumotion.net/forum.htm
Yaden
Legendary
Legendary
Yaden


Level 5
Posts : 2056
Thanked : 17
Engine : RMVX
Skill : Very Beginner
Type : Artist

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 19:45

1. 422 hari 7 jam 8 menit 9 detik eh 10 eh 11 eh 12 eh 13 eh 14 eh 15 udah ah cape
2. kalo lagi mood aja, dan kalo lagi ada ide, kalo gak ada yaudah
3. senengnya sih kalo liat event yang banjir (buatan sendiri) << kok aneh ya?
dukanya ya kalo eventnya gagal
4. kalo gagal terus jadi males
5. 4+5*6-7+2-2+4*8+44-72/4+5*0+2-4+1-1+2 :D
6. sebelum mulai event baca basmalah dulu :D
Kembali Ke Atas Go down
http://vixep.forumsrpg.net/
ashm
Veteran
Veteran
ashm


Level 5
Posts : 1131
Thanked : 8
Engine : RMVX Ace
Skill : Intermediate
Type : Event Designer

Trophies
Awards:

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 20:32

1. Bbrp bulan trakhir
2. Karena make logika. Logical is fun.
3. Suka : kalo event ny bjalan sesuai rencana.
Duka : bkin conditional branch kpanjangan, lupa yg ini "else" ny punya sapa =))
4. Kendala? Paling pas buntu. Ya f5 aja ke otak.
5. Lum ada yg kelar, tapi pd aja. :D
6. Hidup adalah random variable dgn conditional branch terumit yg pernah ada. Kita (eventer) harus tau itu. Ok?
Kembali Ke Atas Go down
Espada~
Lolicious Driver
Espada~


Level 5
Posts : 1296
Thanked : 22
Engine : Multi-Engine User
Type : Jack of All Trades

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 22:09

/me ikutan juga XD
sekalian setor muka di trit rank 1 di keyword umum :P

1. Sudah berapa lama anda menjadi seorang eventer?
- ummm.... mungkin udah setengah tahun..? :hammer:

2. Apa motivasi anda sehingga memilih menjadi eventer?
- keterpaksaan... karena menjalankan project nya solo mission... :swt:

3. Apa suka duka anda selama menjadi eventer?
- Suka: kalau berhasil menyelesaikan event panjang dan rumit :D
- Duka: masih belum berhasil membuat event panjang dan rumit sampai sekarang :swt:

4. kendala apa yang sering anda hadapi selama menjadi eventer?
- paling ga bisa soal variable, dan sering bikin kram otak :(

5. Sudah berapa banyak game yang anda tangani saat menjadi eventer?
- Nol, zero, null, náid, nulle, cero complete :hammer: WIP 2 :swt:

6. Pesan & kesan anda terhadap para eventer di seluruh dunia!
- nice to meet you, good luck yeah! headbang

~~~:kabur:
Kembali Ke Atas Go down
Gramadi
Novice
Novice
Gramadi


Level 5
Posts : 209
Thanked : 4
Engine : RMVX Ace
Skill : Very Beginner
Type : Artist

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-01, 22:16

:gabokun: muncul

1. lebih dari setaon
2.ga ada eventer lain karena projeknya masih sendran yg kerjain
3.biasa aja tidak ada suka duka.
4.Bikin event2 dengan menggunakan variable ganda.
5.blum ada yg complete yg WIP 2
6.Berapa kalipun eventer di seluruh dunia bilang diri mereka ganteng, aku tetap yang PALING ganteng.

:gabokun: meghilang
Kembali Ke Atas Go down
Savoxit
Si Rambut Perak
Savoxit


Level 5
Posts : 468
Thanked : 10
Engine : RMVX
Skill : Intermediate
Type : Artist

Trophies
Awards:
Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-02, 11:12

@visio
jyah...gak nyangka tritnya bakal jadi rank 1di keyword umum :hammer:

@all
thx banyak atas komen n kesediaannya menjawab pertanyaan2 GJ dari qwa :sembah:
low masih ada yg belon komen, silahkan komen juga...feel free to comment :sembah:

komen2 kakak, ohm, mas, pak/bu, mbag/neng....dan sejenisnya...
ntar bakal qwa masukin ke referensi buku yang sekarang lagi qwa garap...
Kembali Ke Atas Go down
http://www.savoxit.blogspot.com
Savoxit
Si Rambut Perak
Savoxit


Level 5
Posts : 468
Thanked : 10
Engine : RMVX
Skill : Intermediate
Type : Artist

Trophies
Awards:
Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-06, 13:19

Double

okey...karena dah banyak yg dah komen...qwa rasa referensinya udah lebih dari cukup...
minta tulung mimin/momod....

closed this trit :thumb"
Kembali Ke Atas Go down
http://www.savoxit.blogspot.com
Vsio
Xutix Xox
Xutix Xox
Vsio


Kosong
Posts : 2377
Thanked : 18
Engine : Multi-Engine User
Skill : Advanced
Type : Developer

Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty2011-06-06, 13:22

Locked since solved :thumbup:.

*locking*
Kembali Ke Atas Go down
http://prodig.forumotion.net/forum.htm
Sponsored content





Wawancara dengan para eventer RMID Empty
PostSubyek: Re: Wawancara dengan para eventer RMID   Wawancara dengan para eventer RMID Empty

Kembali Ke Atas Go down
 
Wawancara dengan para eventer RMID
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» Minta dukungan para penduduk RMID
» bagi para member rmid yang bisa buat komik
» [SOLVED]Eventer yangg belum dewa mau nanya
» ABS dengan Event
» [ASK] Jam menyesuaikan dengan PC

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
RPGMakerID :: Engines :: Developer Corner and RM In General-
Navigasi: